Tanggal : 01/27/2017, 21:21:35, dibaca 1579 kali.
Ini Dia Agenda Menghadapi Ujian Nasional 2017
Berdasarkan ketentuan yang termaktub dalam Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia nomor 3 Tahun 2017 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan dan pada tahun pelajaran 2016-2017 Ujian Nasional tetap masih berlaku. Sebagai Sekolah yang ditunjuk oleh pemerintah sebagai Sekolah Rujukan, SMKN 2 Salatiga mempersiapkan kegiatan menghadapi ujian Nasionalsebagai berikut :
1. Penambahan jam (NA): 14 Januari-4 Maret 2017
2. Mujahadah: tiap Jumat pagi
3. Verifikasi alat UPK: 26 Januari 2017
4. UPK (Ujian Praktik Kejuruan) : 20 Feb-3 Mar 2017
5. Try Out 1: 23-27 Januari 2017
6. Seleksi PT Astra Honda (Humas) : 24 Januari 2017
7. Try Out 2: 13-17 Februari 2017
8. TOEIC: Februari minggu ke 2
9. Seleksi PT Pama (Humas): 18 - 23 Februari 2017
10. Try Out 3 (Try Out Kota): 27 Feb - 28 Feb 2017
11. Ujian Praktik NA: 6 - 10 Maret 2017
12. Uji Kompetensi Bhs Indonesia : 11 Maret 2017
13. Ujian Sekolah dan USBN: 13 - 22 Maret 2017
14. Pemadatan jam UN (NA): 23 - 31 Maret 2017
15. Ujian Nasional : 3 - 6 April 2017
- Berita Lainnya
-
Pameran Tefa SMKN 2 Salatiga di Tangerang
Tanggal : 10/08/2024, 16:27:08
-
Pengukuhan Paskibra Kota Salatiga
Tanggal : 08/19/2024, 06:17:40
-
ANBK 2024
Tanggal : 08/19/2024, 18:13:58
-
Donor Darah SMKN 2 Salatiga
Tanggal : 07/23/2024, 18:05:47
-
Jurnal PPDB 2024
Tanggal : 06/24/2024, 06:21:20