Tanggal : 07/03/2019, 05:43:56, dibaca 1720 kali.

Kuota PPDB Sudah Penuh


Alhamdulillah, daya tampung PPDB SMKN 2 Salatiga sudah penuh. Dari 677 daya tampung, ke-9 jurusan sudah penuh di hari kedua Pendaftaran online.
Sampai 3 Juli 2019, pukul 04:50 WIB, berikut Nilai Akhir terendah yang bisa lolos jurnal, di masing-masing jurusan:
1. Bisnis Konstruski dan Properti : 24,00
2. Konstruksi Gedung, Sanitasi dan Perawatan: 24,20
3. Teknik Audio Video : 25,05
4. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan : 25,35
5. Teknik Body Otomotif: 26,40
6. Teknik Kendaraan Ringan Otomotif: 26,55
7. Teknik Elektronika Industri : 26,80
8. Teknik Pemesinan : 18,20
9. Teknik Komputer dan Jaringan: 31,05

Jurnal di atas ini tentu masih bergerak terus, karena pendaftaran online dilaksanakan selama 24 jam, sampai tanggal 5 Juli 2019, pukul 23:59 WIB.